Sunday 3 July 2016

PELUANG BISNIS DI SNAPCHAT



       
      Layanan Snapchat kian digemari oleh banyak kalanagan, terbukti seperti data yang telah dilansir oleh Bloomberg menjelaskan video Snapchat telah ditonton sebanyak 10 miliar kali per harinya. Banyaknya video yang ditonton tersebut tentunya mampu membuktikan kepada netizen bahwa Snapchat menjadi salah satu media sosial yang menjadi tren pada saat ini. Tidak menutup kemungkinan hal tersebut jadi peluang sebuah brand ataupun pelaku bisnis untuk memanfaatkan Snapchat sebagai saluran kampanye promosinya.

Berikut adalah tips dan trik dalam melakukan kampanye promosi di media sosial Snapchat :

Pertama, kenali karakteristik dari target audience anda di Snapchat, terutama apakah generasi milenial itu menjadi target market anda untuk saat ini ataupun di masa yang akan datang, serta bagaimana perilaku mereka dalam menggunakan Snapchat.
Kedua, buatlah content yang menarik perhatian sesuai dengan tujuan kampanye anda di Snapchat, lalu publish content tersebut setiap selang waktu beberapa jam. Perhatikan juga jam publikasi content supaya lebih banyak menjangkau audience. Usahakan publikasi dilakukan terutama di momen-momen penting seperti live event, peluncuran produk baru, dan sebagainya.
Terakhir, pantau performa akun Snapchat Anda, antara lain total unique view, berapa banyak orang melihat story anda sampai selesai, berapa banyak screenshots, pertumbuhan jumlahfollowers, dan sebagainya.
itulah yang bisa anda lakukan saat memulai berbisni di media sosial snapchat.
di kutip dari : tribunners

0 komentar:

Post a Comment

semoga blog ini bermanfaat bagi anda

www.ayeey.com www.resepkuekeringku.com www.desainrumahnya.com www.yayasanbabysitterku.com www.luvne.com www.cicicookies.com www.tipscantiknya.com www.mbepp.com www.kumpulanrumusnya.com www.trikcantik.net